Shogun FD110, ini adalah mantan bintangnya bebek 4 tak sebelum dibunuh oleh orang tuanya sendiri. Motor ini sempat mengalami refreshment, dari body kebo menjadi body langsing, dan ketika mengaplikasi body langsing ini lah Suzuki melejit menyalip penjualan Yamaha. Nah ketika itu banyak pemilik Shogun kebo memakai kepala Shogun langsing.
Kalo dilihat memang cocok, walaupun body, sayap, spakbor dan sebagainya masih milik Shogun kebo, namun dengan “kepala baru” ini menghilangkan kesan lebar itu. Makin sip kan, karena Shogun kebo menurut literatur lebih tinggi speknya daripada yang langsing. Diantaranya:
- CDI Shindengen yang lebih bagus dan non-limiter/limiter lebih tinggi.
- Kaburator lebih cocok untuk kecepatan (kalo tidak salah jettingnya lebih besar), namun memang lebih boros.
- Mengaplikasi engine cut-off
- Shockbreaker depan, as roda lurus dengan as garpu, seperti motor sport.
Yah sekedar nostalgia ketika Suzuki masih berjaya.
- Kenapa Inazuma Nggak Laku? Kata Mekanik Suzuki
- Apa Kabar Satria Young Star?
- Seberapa Langka-kah Inazuma
- Dealer Suzukipun Jualan “MOGE”
- Nasib Suzuki, Sebenarnya Banyak Fans, Banyak Yang Perhatian
- Pasar Lesu, Suzuki Malah Pamer Motor IMAJINER
- Selingkuh Terang-terangan, Bengkel Resmipun Manusia Biasa Yang Butuh Makan Part 2
- Bengkel Resmipun Manusia Biasa Yang Butuh Makan
- Kasihan Sekali Si “Mari” Ini, Baru 1,5 Tahun Sudah “Dimatikan”
- Kasihan Anak Ini, Tidak Dikenali Orang (2)
Sering dicolong cdi-nya 😆
SukaSuka
yup
2014-03-03 9:41 GMT+07:00 Maskur's blog :
>
SukaSuka
waaah, kayak shogunku dulu, salam kenal mas
http://monkeymotoblog.wordpress.com/2014/03/03/test-ride-honda-new-supra-x125-fi-biangnya-bebek-part-1/
SukaSuka
salam kenal juga
2014-03-03 10:09 GMT+07:00 Maskur's blog :
>
SukaSuka
Kesannya jadi ramping
http://satuaspal.wordpress.com/2014/03/03/paket-internet-connect-evo-smartfren-gak-cocok-untuk-bloger/
SukaSuka
tul
2014-03-03 10:11 GMT+07:00 Maskur's blog :
>
SukaSuka
cdi ne dadi buronan…
SukaSuka
hmm.. motor banter
paling seneng denger suara knalpotnya… ngebass
SukaSuka
Weeww,, nampak kompak bro..
SukaSuka
karismaku malah arep tak sembeleh kepalane
http://l2super.wordpress.com/2014/03/03/saat-kemanan-berkendara-jauh-lebih-penting-dari-sekedar-penampilan/
SukaSuka
menyimak saja
http:// setia1heri.com/2014/03/03/niat-baik-menolong-korban-kecelakaan-malah-di-bullying-di-dunmay-ini-klarifikasi-kami-gresik-pulsar-community/
SukaSuka
mantap brooh 😀
http://rpmsuper.wordpress.com/2014/03/03/ini-part-yang-akan-melindungi-saat-kecelakaan/
SukaSuka
…” ketika mengaplikasi body langsing ini lah Suzuki melejit menyalip penjualan Yamaha.” …
pernyataan in salah karena penjualan yamaha sebelum tahun 2000-an belum pernah mengalahkan suzuki.
SukaSuka
shogun kebo, cdi paling dicari penggila kecepatan
http://masshar2000.wordpress.com/2014/03/03/aprilia-rs4-125-siap-jadi-penantang-yamaha-r15/
SukaSuka
motor kencang…
SukaSuka
juara
SukaSuka
keluarga Nyong juga punya kang. Kebo warna merah tahun 2000. akselerasinya asli gualak bagai 2 tak.
SukaSuka
kalo gitu New Shogun saya bisa dikira Kebo ganti kepala dan seluruh bodi dong?
*sok depan pake punya kebo/Satria RU mwehehehe
SukaSuka
hahha beda lah
SukaSuka
Masbroow itu ganti batok bisa langsung pasang ato mesti diakalin dudukannya??
SukaSuka
Aku masih punya yang keluaran 1997 Mas, tak bangun lagi di 2019, ganti parts mesin tiap bulan. Lalu body. Like new sekarang. Habis cuma 2 jutaan.
SukaSuka