Era AHO (tanpa K :mrgreen:) lampu senja tetap ada di kendaraan baru, fungsinya banyak yang mepertanyakan. Dianggap menambah boros kelistrikan, walau cuma membutuhkan daya kecil. Fungsi lampu senja lebih menjurus ke arah lampu aksesoris.
Tapi ada juga fungsi lainnya lho. Apakah itu?
Ya benar, karena fungsi lampu tidak cuma sebagai alat penerangan, namun juga sebagai alat pendeteksi ekistensi atau keberadaan. Ketika lampu utama mati, maka lampu senja ini menjadi cadangan. Walau tidak terang namun akan terlihat di kegelapan.
Kembali ke judul, khusus untuk Skywave, posisi lampu senja yang masih satu rumah dengan lampu utama mempunyai keuntungan tersendiri. Ketika lampu utam mati, reflektor akan memantulkan cahaya dari lampu senja. Sehingga citra bayangan yang terlihat dari depan adalah berbentuk serupa dengan bentuk lampu utama.
Jadi ketika lampu utama di Skywave mati dan lampu senja hidup, maka tidak terlihat mati namun hanya tampak redup saja.
- Fungsi Lampu Senja Skywave
- Perduli Orang Lain, Nyalakan Lampu Ketika Hujan Lebat
- Fungsi Lampu Senja Di Era AHO
- Modifikasi Atau Merusak (8)
- Modifikasi Atau Merusak (7)
- [ask]Lampu Senja, Seberapa Pentingkah?
- Bike Of My Life Pt 1 – SUPERCUB
- Beli Motor Matic Bekas, Cek Yang Satu Ini
- Nyoba Merk Booster, Aki Skywave Memang Umurnya 2 Tahunan
- Modifikasi Skywave A La Big Scooter
- Mencoba Trik Kapur Barus di Skywave
- Bagasi Skywave Muat 2 Helm
- Fungsi Lampu Senja Skywave
- Skywave – Fish In
- Sembuh Tanpa Disentuh, Mari Tanpo Ditambani
- Gara-gara Lubang, Tenaga Hilang
- Setelah 2 Tahun, Ganti Aki Indobatt Dengan GS Untuk Skwave
- Impian Menjadi Kenyataan
- Helm In Tanpa Embel-embel
- Mengembalikan Fungsi Blog Untuk Catatan Pribadi – Jadwal Servis Skywave
- Lebih Dekat Tentang Generator Hidrogen
- Komparasi Batok-batok Buta, Yang Mana Yang Paling Keren?
- Ternyata Suzuki Impulse 125, Cuma Nambah “Wadah Gadget”
- New Suzuki Impulse 125, Seperti Airblade Kah?
- Switch Standar Samping, Seberapa Awet?
- Skywave Nembak-nembak, Membran Vakum Penyebabnya
- Tips Bikin Empuk Shockbreaker Depan Skywave
Ada bagusnya klo lampu senja diganti jadi DRL dan non AHO… Lampu senja Satria saya dah lama mati.. Beum sempat ganti.. Hehe
SukaSuka
wah sudah terlanjur AHO rata-rata
SukaSuka
Wah keren…. motor langka
SukaSuka
skiwep gituh… 😎
SukaSuka